Cara Membuat Status YM Di Facebook
Kita dapat menyisipkan kode html di facebook dengan melakukan beberapa langkah sederhana. Dengan menyisipkan kode html, kita dapat memasang kode seperti gambar, status YM, dan lain-lain. Berikut ini akan saya bagikan cara Cara Membuat Status YM di Facebook.
1. Login ke Facebook anda.
2. Klik link ini….
3. Klik gabung, (ok) atau bisa langsung klik di kanan atas tulisan “ke aplikasi ini”
4. Copy Paste code berikut. <img border=”0″ src=”http://opi.yahoo.com/online?u=ID_YM_KAMU&m=g&t=7″/>
5. priview sebelum anda benar-benar yakin akan tampilan tersebut
6. Lalu klik submit jika anda yakin dengan tampilan tersebut
7. Setelah disubmit, jangan lupa juga klik add to profile (kamu akan diarahkan ke profil facebook kamu dan disuruh atur letaknya)
Untuk mengubah gambar/icon status YM tinggal anda rubah saja angka t=7 di bawah ini
ubah dengan angka 1 sampai 24
dan lihat hasilnya.
Selamat mencoba……!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar